Kamis, 19 Maret 2015

Tips Pengobatan Wasir Yang Sudah Parah

Tips Pengobatan Wasir Yang Sudah Parah - Wasir atau ambeien memang memiliki tingkatan berdasarkan tingkat keparahan dari penyakit ini. Adapun ciri-ciri yang bisa diketahui jika seseorang tengah mengalami penyakit wasir dengan stadium yang sudah parah ialah terjadi rasa gatal dan juga perih di sekitar dubur, saat buang air besar disertai dengan keluarnya darah bahkan merasakan sakit saat mengejan, kemudian yang paling mudah dikenali ialah saat mengejan seperti ada benjolan seperti bisul keluar dan benjolan kecil ini tidak lagi masuk ke dalam dan rasa sakit pada bagian dubur saat digunakan untuk duduk apalagi duduk dalam waktu yang agak lama.

Memang, wasir bukanlah penyakit yang begitu menakutkan meskipun tergolong parah. Namun tetap saja permasalahan yang ada di tubuh harus segera di atasi terlebih wasir atau ambeien ini menyerang daerah yang sangat sensitif. Karena jika wasir dibiarkan terlalu lama apalagi sudah parah, maka pengobatannya akan membutuhkan waktu yang lebih lama lagi. Setiap pendertita penyakit ini tentunya akan merasakan sakit bahkan saat duduk. Seseorang yang mengalami wasir, memang harus banyak istirahat serta mengkonsumsi makanan sehat seperti buah dan sayuran segar serta meninggalkan makanan yang memiliki rasa pedas dan mengandung lemak.

Berbagai jenis obat wasir ampuh memang sudah sangat banyak beredar, baik dari bahan alami yang bisa diperoleh dengan mudah di sekitar kita atau bahkan produk jadi yang diracik dari bahan-bahan kimia. Untuk saat ini, pengobatan secara tradisional atau herbal memang lebih dipilih oleh masyarakat luas melihat harga yang begitu sangat terjangkau dan juga efek jangka panjang setelah mengkonsumsi obat tersebut. Seperti diketahui, pengobatan secara tradisional atau herbal memang tergolong aman jika dikonsumsi dalam kurun waktu yang lama namun tetap dalam dosis yang disesuaikan.

Obat wasir parah yang bisa dijadikan acuan dalam pengobatan ialah kulit manggis dan juga daun sirsak. Kedua bahan ini memang memiliki khasiat yang sangat luar biasa bagi kesehatan bahkan untuk mengobati penyakit-penyakit yang terbilang kronis. Keduanya juga bisa dimanfaatkan untuk mengobati wasir. Saat ini, banyak sekali produk herbal yang di dalamnya mengandung kedua bahan ini dan dapat dengan mudah ditemukan di pasaran tanpa perlu bersusah payah meracik.